Selasa, 11 November 2025
No Result
View All Result
youngster.id
Pratesis Ads
  • News
  • Technopreneur
  • Creativepreneur
  • Sociopreneur
  • Innovation
  • Youth Development
No Result
View All Result
youngster.id
  • News
  • Technopreneur
  • Creativepreneur
  • Sociopreneur
  • Innovation
  • Youth Development
No Result
View All Result
youngster.id
No Result
View All Result
Home News

Kolaborasi Aspire dan Kontrak Hukum Bantu UMKM Tingkatkan Skala Bisnis

17 Desember 2024
in News
Reading Time: 2 mins read
Aspire x Kontrak Hukum

Kolaborasi Aspire dan Kontrak Hukum Bantu UMKM Tingkatkan Skala Bisnis (Foto; Istimewa)

0
SHARES
0
VIEWS

youngster.id - Sebagai Upaya mendukung UMKM Indonesia, platform manajemen keuangan Aspire menjalin kerja sama dengan platform solusi hukum Kontrak Hukum. Kolaborasi ini memberikan dukungan menyeluruh dalam pengelolaan keuangan dan kepatuhan hukum, memastikan fondasi yang kokoh sejak awal usaha.

UMKM berkontribusi 61% terhadap PDB nasional atau sekitar Rp8.574 triliun, serta menciptakan 97% lapangan kerja domestik. Namun, banyak UMKM menghadapi tantangan besar. Antara lain, pertama, Dokumentasi Legal: Tanpa izin usaha yang lengkap, UMKM kesulitan mengakses pembiayaan formal, inisiatif pemerintah, dan peluang proyek besar.

Kedua, Perlindungan Kekayaan Intelektual: Kelalaian mengamankan merek dagang atau paten membuat UMKM rentan terhadap konflik hukum yang merugikan. Ketiga, Struktur Bisnis: Pemilihan struktur usaha yang tidak tepat, seperti kepemilikan tunggal, dapat menimbulkan tanggung jawab pribadi atas utang bisnis.

Baca juga :   Kepala ESG AC Ventures Lauren Blasco Jadi Perwakilan Modal Ventura di ASEAN CCoE

“Dengan mendukung UMKM melalui solusi terpadu, kami ingin berkontribusi pada pembangunan ekonomi Indonesia secara inklusif,” ujar Rieke Caroline, CEO dari Kontrak Hukum

Di sisi finansial, masalah arus kas dan visibilitas keuangan adalah penyebab utama kegagalan UMKM. Studi menunjukkan bahwa 82% usaha kecil gagal karena arus kas yang buruk. Tanpa literasi keuangan yang jelas atau alat untuk melacak pendapatan dan pengeluaran secara efektif, banyak UMKM kesulitan untuk membuat keputusan yang tepat, yang mengakibatkan kemacetan operasional dan pertumbuhan yang tidak berkelanjutan. Untuk menghadapi tantangan ini, Aspire dan Kontrak Hukum menawarkan solusi terpadu.

“Kami percaya bahwa fondasi yang kuat dalam pengelolaan keuangan dan kepatuhan hukum adalah kunci kesuksesan UMKM. Kolaborasi kami dengan Kontrak Hukum bertujuan membuka akses bagi UMKM untuk tumbuh dan bersaing di pasar yang lebih luas. Dengan mendukung UMKM melalui solusi terpadu, kami ingin berkontribusi pada pembangunan ekonomi Indonesia secara inklusif,” kata Ferdy Nandes, General Manager Aspire.

Baca juga :   Perusahaan e-Commerce MCash Siap Melantai di Bursa Saham

Melalui kolaborasi ini, Aspire memberikan alat untuk pengelolaan arus kas, perencanaan keuangan, dan akses pembiayaan guna memperkuat kesehatan finansial UMKM. Solusi keuangan Aspire juga mempermudah bisnis di Indonesia untuk berekspansi secara internasional dengan akun multi-valas dan layanan pembayaran internasional.

Sementara itu, Kontrak Hukum menyediakan layanan hukum, mulai dari pendaftaran bisnis hingga perlindungan kekayaan intelektual dan kepatuhan hukum, hingga layanan konsultasi untuk merambah pasar baru. Salah satu layanan Kontrak Hukum yang bisa digunakan untuk keperluan usaha adalah Digital Business.

Kontrak Hukum juga merupakan salah satu mitra resmi dari SMESCO, sebuah inisiatif pemerintah Indonesia untuk mengembangkan UMKM, menyelaraskan kemitraan ini dengan upaya nasional untuk memberdayakan usaha kecil. Dengan kolaborasi ini, Aspire dan Kontrak Hukum berkomitmen menciptakan ekosistem UMKM yang berkelanjutan dan berdaya saing.

Dengan proyeksi ekonomi digital Indonesia mencapai $146 miliar dollar AS pada 2025, kemitraan ini bertujuan membuka peluang besar bagi UMKM untuk tumbuh, berinovasi, dan bersaing di pasar yang lebih luas, bahkan hingga ke kancah internasional.

Baca juga :   Akulaku Restrukturisasi 13.876 Debitur Hingga Juli 2020

 

HENNI S.

Tags: Aspiredukung UMKMkontrak hukum
Previous Post

Akselerasi Pasar Asia Tenggara, Qiscus Bertransformasi Jadi Platform Omnichannel AI

Next Post

Dukung Proyek Energi Bersih, SMI Salurkan Pembiayaan US$23,3 Juta kepada PT NTBE

Related Posts

UMKM
Headline

Dukung Pertumbuhan UMKM, IMA Gelar UMKM Award 2023

11 Oktober 2023
0
Aspire
Headline

Startup Neobank Aspire Raih Pendanaan Putaran Seri C Hingga Rp1,5 Triliun

15 Februari 2023
0
Kontrak Hukum, Jadi Juara BSC Digitechnopreneur Innovation Awards 2021
Headline

Kontrak Hukum, Jadi Juara BSC Digitechnopreneur Innovation Awards 2021

17 April 2021
0
Load More
Next Post
PT SMI x PT NTBE

Dukung Proyek Energi Bersih, SMI Salurkan Pembiayaan US$23,3 Juta kepada PT NTBE

Perfect Corp

Perfect Corp: 66% Konsumen Akan Mengurangi Pengeluaran pada Musim Liburan Ini

TIF x MyRepublic

Kolaborasi Telkom dan MyRepublic Hadirkan Akses Internet Berkualitas di Indonesia

Discussion about this post

Recent Updates

Berkat Inovasi Reduksi Nikel Berbasis Hidrogen, Tim Mahasiswa Metalurgi ITB Juara 1 IPMC 2025

Berkat Inovasi Reduksi Nikel Berbasis Hidrogen, Tim Mahasiswa Metalurgi ITB Juara 1 IPMC 2025

11 November 2025
DLI University Beri Beasiswa Untuk Mahasiswa Terbaik Peroleh Dua Gelar Akademik

DLI University Beri Beasiswa Untuk Mahasiswa Terbaik Peroleh Dua Gelar Akademik

11 November 2025
Global Youth Statement Serukan Perubahan Arah Kebijakan Iklim Global

Global Youth Statement Serukan Perubahan Arah Kebijakan Iklim Global

11 November 2025
Microsoft Elevate

Tahun Kedua Elevate, Microsoft Targetkan 500.000 Talenta Bersertifikat AI

10 November 2025
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Dera Perdana Shopian : Ajak Milenial Berdonasi Digital

Dera Perdana Shopian : Ajak Milenial Berdonasi Digital

27 Juni 2019
Startup Hayokerja

Startup HayoKerja Hadirkan Solusi PHL bagi Perusahaan Pencari Tenaga Kerja

25 September 2023
pendanaan Fintech

Inilah 5 Fintech dengan Pendanaan Terbesar di Indonesia Tahun 2025

15 Mei 2025
Fastwork Raih Pendanaan Seri A US$4,8 Juta

Fastwork Luncurkan Fitur Baru Untuk Pengguna Jasa Freelancer

11 Agustus 2020
Junaidi : Bikin Bimbel Karena Cinta Jadi Guru

Junaidi : Bikin Bimbel Karena Cinta Jadi Guru

0
Brother Indonesia Rilis Aplikasi Mobile Brother iShop

Brother Indonesia Rilis Aplikasi Mobile Brother iShop

0
Bangun Bagian Dapur, IKEA Dukung Pembuatan Film “Ini Kisah Tiga Dara”

Bangun Bagian Dapur, IKEA Dukung Pembuatan Film “Ini Kisah Tiga Dara”

0
Ferdian Yosa : Menangkap Tren di Bisnis Kuliner

Ferdian Yosa : Menangkap Tren di Bisnis Kuliner

0
Berkat Inovasi Reduksi Nikel Berbasis Hidrogen, Tim Mahasiswa Metalurgi ITB Juara 1 IPMC 2025

Berkat Inovasi Reduksi Nikel Berbasis Hidrogen, Tim Mahasiswa Metalurgi ITB Juara 1 IPMC 2025

11 November 2025
DLI University Beri Beasiswa Untuk Mahasiswa Terbaik Peroleh Dua Gelar Akademik

DLI University Beri Beasiswa Untuk Mahasiswa Terbaik Peroleh Dua Gelar Akademik

11 November 2025
Global Youth Statement Serukan Perubahan Arah Kebijakan Iklim Global

Global Youth Statement Serukan Perubahan Arah Kebijakan Iklim Global

11 November 2025
Microsoft Elevate

Tahun Kedua Elevate, Microsoft Targetkan 500.000 Talenta Bersertifikat AI

10 November 2025
  • Tentang Kami
  • Hubungi Kami
  • Pedoman Media Siber
  • Layanan Bisnis
Copyright © 2016 - PT Inovasi Muda Mandiri. All rights reserved
No Result
View All Result
  • News
  • Technopreneur
  • Creativepreneur
  • Sociopreneur
  • Innovation
  • Youth Development

Copyright © 2016 - PT Inovasi Muda Mandiri. All rights reserved

This website uses cookies. By continuing to use this website you are giving consent to cookies being used. Visit our Privacy and Cookie Policy.
Go to mobile version