Jumat, 2 Januari 2026
No Result
View All Result
youngster.id
Pratesis Ads
  • News
  • Technopreneur
  • Creativepreneur
  • Sociopreneur
  • Innovation
  • Youth Development
No Result
View All Result
youngster.id
  • News
  • Technopreneur
  • Creativepreneur
  • Sociopreneur
  • Innovation
  • Youth Development
No Result
View All Result
youngster.id
No Result
View All Result
Home News

Optimalkan Tumbuh Kembang Anak Usia Dini, Kemendikbudristek Gandeng Aplikasi Tentang Anak

23 Maret 2023
in News
Reading Time: 2 mins read
mesty ariotedjo

Mesty Ariotedjo, Founder & CEO Tentang Anak (Foto: Fahrul Anwar/Youngsters.id)

0
SHARES
0
VIEWS

youngster.id - Untuk mendukung perkembangan anak usia dini diperlukan layanan yang holistik dan juga terintegrasi sehingga perkembangan anak dapat tumbuh secara optimal.

Indonesia masih bertahan di peringkat 130 dari 199 negara dalam indeks pembangunan manusia (human capital index). Masalah stunting yang masih tinggi yaitu 21,6%, mencerminkan rendahnya kualitas sumber daya manusia di Indonesia karena stunting berkaitan erat dengan tingkat kecerdasan yang lebih rendah. Angka ini masih tinggi karena masih melebihi batas toleransi yang ditetapkan WHO, yakni maksimal seperlima dari jumlah keseluruhan balita atau sekitar 20%.

Untuk mengoptimalkan tumbuh kembang anak usia dini, Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) RI menjalin kerja sama dengan aplikasi parenting Tentang Anak.

Dr. Santi Ambarrukmi, M.Ed., Direktur Guru Pendidikan Anak Usia Dini dan Pendidikan Masyarakat Kemendikbudristek RI mengatakan, secara operasional, kebutuhan esensial meliputi pendidikan, kesehatan dan gizi, pengasuhan, perlindungan dan kesejahteraan terpadu yang dilakukan oleh berbagai pemangku kepentingan.

Baca juga :   Axton Salim : Jaring Startup Untuk Solusi di Bidang Gizi

“Untuk memenuhi kebutuhan esensial tersebut, satuan PAUD tidak melakukannya sendiri tetapi bekerjasama dengan pihak lain yang relevan, baik lembaga pemerintah, orang tua, dan masyarakat,” kata Santi, Kamis (23/3/2023).

Melalui kerja sama ini, Tentang Anak akan bertanggung jawab dalam peningkatan kualitas media komunikasi, informasi, dan edukasi serta kapasitas sumber daya manusia pada Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) terintegrasi melalui pendekatan multi program, mulrisasaran, dan multiplatform.

Mesty Ariotedjo, Sp.A selaku dokter spesialis anak dan Founder Tentang Anak, mengatakan bahwa 80% perkembangan otak anak terjadi pada dua tahun pertama kehidupan, sehingga sangat penting memberikan stimulasi yang baik untuk tumbuh kembang anak.

“Anak yang teridentifikasi stunting pun dapat dioptimalkan pertumbuhannya dengan stimulasi yang tepat. Kemitraan antara Tentang Anak dan Kemendikbudristek melalui Pendidikan Anak Usia Dini Holistik Integratif (PAUD HI) bertujuan untuk mewujudkan perkembangan anak yang cerdas dan sehat serta menanggulangi angka stunting di Indonesia,” kata Mesty.

Baca juga :   First Media Tambah 28 Channels Baru

Tentang Anak sejak tahun Februari 2022 berkembang menjadi ekosistem dan aplikasi tumbuh kembang anak sejak kehamilan terlengkap di Indonesia. Setelah sebelumnya juga telah menjadi mitra resmi Kementerian Kesehatan Republik Indonesia dan Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN). Dalam 2 tahun perjalanan, Tentang Anak telah menjadi one stop solution parenting ecosystem serta menjadi pendamping perjalanan orang tua dalam hal pengasuhan anak yang menjangkau >50 juta akun, baik di media sosial, aplikasi, dan di WhatsApp.

 

HENNI S.

Tags: aplikasi parentingstuntingTentang Anaktumbuh kembang anak usia dini
Previous Post

Digitalisasi Pengalaman Pencarian Properti Pembeli, Dwicitra Land Kembali Gandeng Lamudi

Next Post

Antusias Pelanggan Meningkat, Blibli Gelar Kampanye “Ga Sabar”

Related Posts

Aplikasi Stunting Hub dari Telkom Permudah Posyandu Tekan Angka Stunting
Innovation

Aplikasi Stunting Hub dari Telkom Permudah Posyandu Tekan Angka Stunting

21 Maret 2025
0
Easycash x BenihBaik
News

Easycash Berkolaborasi dengan Kemenkes dan BenihBaik.com Dukung Gerakan Anak Sehat Indonesia

24 Oktober 2024
0
Kadin Indonesia dan Kemenkes Berkolaborasi Untuk Upaya Peningkatan Kesehatan Masyarakat
News

Kadin Indonesia dan Kemenkes Berkolaborasi Untuk Upaya Peningkatan Kesehatan Masyarakat

5 Februari 2024
0
Load More
Next Post
aplikasi Blibli

Antusias Pelanggan Meningkat, Blibli Gelar Kampanye “Ga Sabar”

Pemilahan sampah

Gandeng Startup Rekosistem, Yayasan WINGS Peduli Gelar Kampanye Pemilahan Sampah

Talenta digital

Fasilitasi Talenta Digital Siap Kerja, Kominfo Gelar Bootcamp Fresh Graduate Academy Batch I

Discussion about this post

Recent Updates

Enterprise Warehouse

HashMicro Ungkap Arah Baru Strategi Enterprise Warehouse pada 2026

31 Desember 2025
SoftBank Suntik Pendanaan Untuk SODA,  Startup Ini Siap Ekspansi ke Pasar Indonesia

Perluas Infrastruktur AI SoftBank Group Akuisisi DigitalBridge

31 Desember 2025
Riyadh Air dan IBM Luncurkan Maskapai AI Native Pertama di Dunia

Riyadh Air dan IBM Luncurkan Maskapai AI Native Pertama di Dunia

31 Desember 2025
Gen Z Segmen Yang Tepat Bangun Kesadaran Akan Isu Perubahan Iklim

Gen Z Segmen Yang Tepat Bangun Kesadaran Akan Isu Perubahan Iklim

31 Desember 2025
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Dera Perdana Shopian : Ajak Milenial Berdonasi Digital

Dera Perdana Shopian : Ajak Milenial Berdonasi Digital

27 Juni 2019
Startup Hayokerja

Startup HayoKerja Hadirkan Solusi PHL bagi Perusahaan Pencari Tenaga Kerja

25 September 2023
pendanaan Fintech

Inilah 5 Fintech dengan Pendanaan Terbesar di Indonesia Tahun 2025

15 Mei 2025
Bang Jamin

Insurtech Bang Jamin Kantongi Rp65 Miliar dari Putaran Pendanaan pra-Seri A

17 Juli 2025
Junaidi : Bikin Bimbel Karena Cinta Jadi Guru

Junaidi : Bikin Bimbel Karena Cinta Jadi Guru

0
Brother Indonesia Rilis Aplikasi Mobile Brother iShop

Brother Indonesia Rilis Aplikasi Mobile Brother iShop

0
Bangun Bagian Dapur, IKEA Dukung Pembuatan Film “Ini Kisah Tiga Dara”

Bangun Bagian Dapur, IKEA Dukung Pembuatan Film “Ini Kisah Tiga Dara”

0
Ferdian Yosa : Menangkap Tren di Bisnis Kuliner

Ferdian Yosa : Menangkap Tren di Bisnis Kuliner

0
Enterprise Warehouse

HashMicro Ungkap Arah Baru Strategi Enterprise Warehouse pada 2026

31 Desember 2025
SoftBank Suntik Pendanaan Untuk SODA,  Startup Ini Siap Ekspansi ke Pasar Indonesia

Perluas Infrastruktur AI SoftBank Group Akuisisi DigitalBridge

31 Desember 2025
Riyadh Air dan IBM Luncurkan Maskapai AI Native Pertama di Dunia

Riyadh Air dan IBM Luncurkan Maskapai AI Native Pertama di Dunia

31 Desember 2025
Gen Z Segmen Yang Tepat Bangun Kesadaran Akan Isu Perubahan Iklim

Gen Z Segmen Yang Tepat Bangun Kesadaran Akan Isu Perubahan Iklim

31 Desember 2025
  • Tentang Kami
  • Hubungi Kami
  • Pedoman Media Siber
  • Layanan Bisnis
Copyright © 2016 - PT Inovasi Muda Mandiri. All rights reserved
No Result
View All Result
  • News
  • Technopreneur
  • Creativepreneur
  • Sociopreneur
  • Innovation
  • Youth Development

Copyright © 2016 - PT Inovasi Muda Mandiri. All rights reserved

This website uses cookies. By continuing to use this website you are giving consent to cookies being used. Visit our Privacy and Cookie Policy.
Go to mobile version