Jumat, 14 November 2025
No Result
View All Result
youngster.id
Pratesis Ads
  • News
  • Technopreneur
  • Creativepreneur
  • Sociopreneur
  • Innovation
  • Youth Development
No Result
View All Result
youngster.id
  • News
  • Technopreneur
  • Creativepreneur
  • Sociopreneur
  • Innovation
  • Youth Development
No Result
View All Result
youngster.id
No Result
View All Result
Home Headline

Ingin Jadi Bestie Bagi Para Beauty Enthusiasts, Sociolla Agresif Buka Gerai Beauty Omnichannel

9 Juni 2022
in Headline
Reading Time: 2 mins read
Sukin x Sociolla Recycling Station

Ingin Jadi Bestie Bagi Para Beauty Enthusiasts, Sociolla Agresif Buka Gerai Beauty Omnichannel (Foto: Istimewa/youngster.id)

0
SHARES
0
VIEWS

youngster.id - Berkomitmen menjadi 24/7 bestie (teman dekat) bagi para beauty enthusiasts di seluruh Indonesia, Sociolla melanjutkan ekspansi sebanyak 13 gerai beauty omnichannel baru yang tersebar di 13 kota dan 10 provinsi di seluruh Indonesia sejak awal tahun 2022.

Chrisanti Indiana, Co-Founder & CMO Social Bella mengatakan, selain ingin lebih dekat dengan beauty enthusiasts di masing-masing kota dan memberikan pengalaman belanja cantik dan menyenangkan, pembukaan gerai beauty omnichannel ini juga diperkuat dengan data menarik dari para konsumen Social Bella Indonesia di setiap kota di Indonesia. Mulai dari kebiasaan, minat beli dan tren saat ini yang mana setiap kota memiliki data yang unik, menarik dan berbeda-beda.

“Melalui Sociolla store, kami ingin memberikan pengalaman belanja kecantikan secara menyeluruh, dari melihat, mencoba hingga membeli baik secara langsung maupun online produk yang dibutuhkan dengan akses yang sama, mudah dan tawaran menarik lainnya disitulah esensi pengalaman belanja cantik yang berusaha kami tawarkan dengan gerai omnichannel ini,” kata Chrisanti, Kamis (9/6/2022).

Baca juga :   Social Bella Ingin Dorong Lebih Banyak Perempuan untuk Berkiprah di Industri Teknologi

Menurut Chrisanti, kini Sociolla telah hadir di 43 lokasi dan 25 kota di Indonesia. Sebanyak 13 gerai baru yang buka sejak Januari adalah: Summarecon Mall Bekasi, Duta Mall Banjarmasin, Lombok Epicentrum Mall, Palembang Icon Mall, Lippo Plaza Jember dan Galaxy Mall 3 Surabaya hingga Q2 yaitu Jambi Town Square, Mall Olympic Garden Malang, Manado Town Square 3, Jogja City Mall, Trans Studio Bandung, Grand Batam Mall dan baru-baru ini hadir di Supermall Karawaci untuk menyapa kembali warga Tangerang.

“Hadirnya gerai omnichannel ini diharapkan dapat memperluas cakupan Sociolla dalam menawarkan pengalaman belanja cantik dengan akses yang mudah, terjamin keasliannya, serta aman dengan 100% sertifikasi BPOM,” tambahnya.

Baca juga :   Inilah Daftar 15 Startup Paling Top di Indonesia Versi LinkedIn

Tidak hanya menghadirkan gerai beauty omnichannel yang terintegrasi antara offline dan online yang dapat memudahkan pengguna berbelanja darimana saja, kehadiran Sociolla di seluruh Indonesia juga bertujuan untuk mendorong masa depan yang sustainable bagi industri kecantikan di Indonesia. Juga, mengedukasi para penggiat kecantikan mengenai perilaku belanja produk kecantikan yang lebih bertanggung jawab terhadap lingkungan dengan mengimplementasikan 3R yaitu Recycle, Reduce, Repeat melalui berbagai inisiatif. Salah satunya yaitu Waste Down Kindness Up Sukin x Sociolla Recycle Station, yang dalam kurun waktu dua bulan telah mengumpulkan lebih dari 1,4 ton sampah kecantikan yang akan didaur ulang menjadi material bermanfaat.

“Berkat lebih dari 4,200 penggemar kecantikan yang terlibat dalam inisiatif ini serta dukungan positif dari rekan media, Sociolla berhasil mengumpulkan lebih dari 58,800 sampah kecantikan dengan total berat 1,4 ton yang nantinya akan didaur ulang menjadi material yang bermanfaat melalui kemitraan dengan Waste4Change. Hal ini merupakan sebuah pencapaian luar biasa yang dilakukan hanya dalam kurun waktu 2 bulan. Ke depannya Sociolla akan terus berkomitmen untuk meluncurkan berbagai inovasi guna memberikan kenyamanan bagi para konsumen kami serta menjalankan berbagai inisiatif yang mampu membawa dampak positif bagi masyarakat serta lingkungan secara keseluruhan,” tutup Chrisanti.

Baca juga :   100 Acara Pariwisata Unggulan 2018

 

HENNI SOELAEMAN

Tags: beauty enthusiastsbeauty omnichannelSocial Bellasociolla
Previous Post

3 Hal Yang Perlu Diatasi Untuk Menghindari NFT Menjadi Bubble

Next Post

MOONTON Games Tunjuk UniPin sebagai Regional Esports Partner Resmi untuk MSC 2022

Related Posts

Sociolla K-BeautyLand Hadirkan Pengalaman Imersif Kecantikan Ala Korea
Headline

Sociolla K-BeautyLand Hadirkan Pengalaman Imersif Kecantikan Ala Korea

4 Oktober 2025
0
Punya 7,6 Juta Member, Sociolla Award 2025 Lakukan Kurasi Berdasar Review Pengguna
Headline

Punya 7,6 Juta Member, Sociolla Award 2025 Lakukan Kurasi Berdasar Review Pengguna

30 September 2025
0
Sociolla Store
News

Beauty Tech Sociolla Buka Toko ke-100 di Madiun

1 Februari 2025
0
Load More
Next Post
MSC 2022

MOONTON Games Tunjuk UniPin sebagai Regional Esports Partner Resmi untuk MSC 2022

telkomsel

Ada 6.000 Siswa Ikut Kompetisi “Ilmupedia Berani Jawab Season 3” Dan Ini Pemenangnya

Diplomat Success Challenge 2022

Diplomat Success Challenge 2022 Fokus Pada Bisnis Berkelanjutan

Discussion about this post

Recent Updates

Maybank Indonesia x BRI-MI

Maybank Indonesia Ditunjuk Sebagai Bank Kustodian untuk KIK EBA Syariah Perdana BRI Manajemen Investasi

13 November 2025
Rumah Energi x Microsoft

Kolaborasi Rumah Energi dan Microsoft Atasi Krisis Air dengan Teknologi Pemanenan Air Hujan

13 November 2025
ekonomi digital

Ekonomi Digital Asia Tenggara Akan Tembus US$300 Miliar GMV, E-Commerce Jadi Penyumbang Terbesar

13 November 2025
Lost in Candyland, Perayaan Kreativitas 300 Penari Balet Anak

Lost in Candyland, Perayaan Kreativitas 300 Penari Balet Anak

13 November 2025
  • Trending
  • Comments
  • Latest
Dera Perdana Shopian : Ajak Milenial Berdonasi Digital

Dera Perdana Shopian : Ajak Milenial Berdonasi Digital

27 Juni 2019
Startup Hayokerja

Startup HayoKerja Hadirkan Solusi PHL bagi Perusahaan Pencari Tenaga Kerja

25 September 2023
pendanaan Fintech

Inilah 5 Fintech dengan Pendanaan Terbesar di Indonesia Tahun 2025

15 Mei 2025
Fastwork Raih Pendanaan Seri A US$4,8 Juta

Fastwork Luncurkan Fitur Baru Untuk Pengguna Jasa Freelancer

11 Agustus 2020
Junaidi : Bikin Bimbel Karena Cinta Jadi Guru

Junaidi : Bikin Bimbel Karena Cinta Jadi Guru

0
Brother Indonesia Rilis Aplikasi Mobile Brother iShop

Brother Indonesia Rilis Aplikasi Mobile Brother iShop

0
Bangun Bagian Dapur, IKEA Dukung Pembuatan Film “Ini Kisah Tiga Dara”

Bangun Bagian Dapur, IKEA Dukung Pembuatan Film “Ini Kisah Tiga Dara”

0
Ferdian Yosa : Menangkap Tren di Bisnis Kuliner

Ferdian Yosa : Menangkap Tren di Bisnis Kuliner

0
Maybank Indonesia x BRI-MI

Maybank Indonesia Ditunjuk Sebagai Bank Kustodian untuk KIK EBA Syariah Perdana BRI Manajemen Investasi

13 November 2025
Rumah Energi x Microsoft

Kolaborasi Rumah Energi dan Microsoft Atasi Krisis Air dengan Teknologi Pemanenan Air Hujan

13 November 2025
ekonomi digital

Ekonomi Digital Asia Tenggara Akan Tembus US$300 Miliar GMV, E-Commerce Jadi Penyumbang Terbesar

13 November 2025
Lost in Candyland, Perayaan Kreativitas 300 Penari Balet Anak

Lost in Candyland, Perayaan Kreativitas 300 Penari Balet Anak

13 November 2025
  • Tentang Kami
  • Hubungi Kami
  • Pedoman Media Siber
  • Layanan Bisnis
Copyright © 2016 - PT Inovasi Muda Mandiri. All rights reserved
No Result
View All Result
  • News
  • Technopreneur
  • Creativepreneur
  • Sociopreneur
  • Innovation
  • Youth Development

Copyright © 2016 - PT Inovasi Muda Mandiri. All rights reserved

This website uses cookies. By continuing to use this website you are giving consent to cookies being used. Visit our Privacy and Cookie Policy.
Go to mobile version